Wednesday, June 12, 2013
Assalamu'alaikum Sobat BS.
Alhamdulillah setelah 3 hari absen tidak menulis, saya masih bisa kembali datang untuk memberi sesuatu yang mungkin memberi manfaat untuk Sahabat semua.
Hidup memang terkadang terlalu sulit untuk dijalani, tapi YAKINLAH, Allah Azza Wa Jalla diatas sana tidak tidur dan selalu mengawasi makhluknya. Terkadang juga kita ingin agar selamanya untuk hidup dan kekal di dunia ini. Mungkin karena kita sedang dalam perasaan yang bahagia bersama sahabat, orang tua, dan juga teman.
Sahabatku, dibawah ini saya share beberapa kata-kata motivasi/inspirasi untuk Sahabat semua. Semoga dapat membuat hati Sahabat yang sedang gundah gulana menjadi aman bahagia, membuat hati Sahabat yang sedang aman bahagia menjadi tidak luput akan hidup yang singkat ini
Alhamdulillah setelah 3 hari absen tidak menulis, saya masih bisa kembali datang untuk memberi sesuatu yang mungkin memberi manfaat untuk Sahabat semua.
Hidup memang terkadang terlalu sulit untuk dijalani, tapi YAKINLAH, Allah Azza Wa Jalla diatas sana tidak tidur dan selalu mengawasi makhluknya. Terkadang juga kita ingin agar selamanya untuk hidup dan kekal di dunia ini. Mungkin karena kita sedang dalam perasaan yang bahagia bersama sahabat, orang tua, dan juga teman.
Sahabatku, dibawah ini saya share beberapa kata-kata motivasi/inspirasi untuk Sahabat semua. Semoga dapat membuat hati Sahabat yang sedang gundah gulana menjadi aman bahagia, membuat hati Sahabat yang sedang aman bahagia menjadi tidak luput akan hidup yang singkat ini
- Bukan mati yang harus engkau khawatirkan | bukan pula hidup yang harus engkau risaukan.
- Khawatirlah jika hidup tanpa ada hal yang bernilai | risaulah bila mati tanpa sesuatu yang diyakini.
- Bagaimanapun hidup bukan dinilai dari lamanya | tapi mati selalu dinilai dari bagaimananya.
- Lahir hidup di dunia bukan pilihan | cara meninggalkan dunia itu pilihan.
- Kita dilahirkan tanpa ada membawa sesuatu | jangan sampai pula tidak meninggalkan sesuatu.
- Islam mengajarkan kita mengingat selalu kematian | agar kita menyadari bahwa setiap awal pasti akan berakhir.
- Maka kita beruntung tatkala mengingat akan ada akhir hidup | dengannya kita tiada menjalani hari dan waktu dengan sia-sia.
- Aku belajar dan membaca agar umur orang lain berguna bagiku | dan aku menulis agar orang lain mengambil manfaat atas umurku.
- Hidup memang penuh dengan misteri | bersyukurlah dengan yang tak pasti.
- Karenanya kurangkai larik-larik pembebasan | dan kususun bait-bait perjuangan.
- Tak tahu pasti kapan mati | menyadarkan hidup itu bernilai.
- Agar engkau berjuang dengan harta dan jiwa | membebaskan manusia kembali menjadi hamba.
- Menjadikan manusia hamba bukan sembarang hamba | namun menghamba Tuhan penguasa semesta Allah Azza wa Jalla.
- Aku tahu terlalu awal bagimu memahami semua yang kutulis ini | namun aku ingin engkau tahu karenamu aku bertahan hari demi hari.
- Sampai kapan aku mendampingimu itu aku tak tahu | namun yang aku ketahui pasti akan meninggalkanmu.
- Aku tak ingin engkau ketahui ayahmu dari lisan yang lain | bagimu kutulis lembar-lembar kenangan agar kau tahu apa yang aku yakin.
- Untuk engkau ketahui saudara/saudari ku | cara perjuangan itu pilihan | namun jalan perjuangan bukan pilihan.
- Untuk engkau ketahui saudara/saudari ku | harta dan jiwa tiada pernah jadi milikmu | namun pilihan mempersembahkan mereka ada padamu.
- Suatu saat bila aku mati Sahabatku | lanjutkan apa yang aku yakini.
- Sesuatu yang tak pernah mampu aku raih saat terbuka mataku | jadikanlah itu kenyataan dengan tanganmu di depan matamu.
- Hiduplah setinggi-tingginya | dan matilah demi Islam.
By : Ustadz Felix Siauw
3 comments:
Catatan:
• Dilarang menulis link aktif !
• Dilarang ngiklan di kolom komentar !
• Untuk menyisipkan kode, gunakan tag <i rel="code">... KODE ...</i>
• Untuk menyisipkan kode panjang, gunakan tag <i rel="pre">... KODE ...</i>
• Untuk menyisipkan catatan, gunakan [catatan].. TEKS ...[/catatan]
• Untuk menyisipkan gambar, gunakan [img]URL GAMBAR[/img]>
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Search
Popular Posts
-
Ini adalah tampilan FansPage Youtube Channel saya pada Tab Youtube Adsense. Pada tab tersebut ada sepuluh video tentang Youtube Adsense....
-
Assalamu ‘alaikum warahmatullah wa baraakatuh Oke Sobat BS, kali ini aku mau berbagi Trik Komputer nih. Dan Trik kali ini adalah Memblokir...
-
Ketika membaca sebuah artikel mengenai ini, aku sedikit takut. Apa yang aku impikan ternyata mempunyai resiko yang sangat tinggi. Oke jika...
-
Good Day Cappucino Hayo, siapa yang belum pernah nyobain kopi gaul paling enak ini? Kopi instan dan cappuccino Good Day, kopi gaul paling...
-
Hehehehehhe :D lama ga bagi-bagi ilmu Pelajaran, nih saya kasih Ilmu Pendidikan Kewarganegaraan Bab Bela Negara, itu Bab I di pelaj...
-
Purwokerto-Incredible - Kali ini, saya akan memberikan artikel menarik tentang 10 orang yang paling berpengaruh di dunia teknologi dan i...
-
Assalamu'alaikum Sobat BS. Yang beragama islam, ada yang udah puasa hari ini? kalo Aku hari besok, karna tadi malem ga liat bulan ni...
-
Bagaimana sih caranya memilih bahan bangunan yang baik? Apakah bahan bangunan yang murah meriah, atau barang yang mahal? Ada beberapa h...
-
Tanah Surga.. Katanya adalah film drama Indonesia . Film ini disutradarai oleh Herwin Novianto . Film ini dibintangi oleh Osa Aji Santos...
-
Thread ini aku dapet dari Forum Ads-id. Alhamdulillah sebelum threadnya hilang bisa nge-save dulu. Xixixixixi :D Jadi, inilah Rahasia par...
Blog Archive
-
▼
2013
(68)
-
▼
June
(9)
- INFORMASI UNTUK BLOGGER !
- Memperbaiki dan Redirect 404 Not Found Blogger
- MEMBUAT ARTIKEL TERKAIT DENGAN FUNGSI SCROLL
- Download BlueStacks :: Applikasi Android untuk Win...
- Nonton TV Indosiar Online Live Streaming
- 10 Fakta Unik Tentang Kentut
- Inspiration Islami
- Hati-Hati Dengan Sajadah Anda !
- idTraffix :: Tempat Promosi Paling DAHSYAT Di Inte...
-
▼
June
(9)
izin menyimak artikel ini sob.... Inspiration Islami semoga bisa memberikan ilmu tambahan islam lagi sob...
ReplyDeleteAmiin...
Delete"Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi yang lain"
Terima kasih mas Ahey udah mampir ke blogku ^ ^
gw juga cari seseorang biar bisa menginspirasi kejelekan gw jadi kebaikan :D
ReplyDelete