| Portal berita | Technologi Information |
Teknik Komputer |

Thursday, July 25, 2013

On 6:25:00 AM by Unknown in    36 comments
Thread ini aku dapet dari Forum Ads-id. Alhamdulillah sebelum threadnya hilang bisa nge-save dulu. Xixixixixi :D

Jadi, inilah Rahasia para Master SEO, Juara SEO Kontes, bertahan di posisi SERP, bahasa kaskus-nya, PejWan -plesetan dari page one-.
Tapi, sebelum Sobat BS baca artikel ini, ada baiknya Sobat BS pahami dulu tentang SEO. SEO dan SMO, apa lagi itu SMO? Di posting berikutnya saya akan bahas, lagi puasa bro. Sabar sedikit, :D

Dan juga kalo Sobat belum tahu Jurus Dasarnya, lebih baik belajar dulu Jurus Dasar SEO. Karena ini adalah Rahasia SEO Para Master.
 Banyak tutorial yang beredar di internet: cara buat artikel SEO, cara nembak keyword yang benar, ini dan itu tapi ternyata tidak begitu maksimal dan tidak terbukti, bahkan menjebak agan (bukan maksud menjelekan tutorial lain di luar dan menganggap thread ini lebih baik, ini cuma perumpamaan yang sering dijumpai).

Let's FIGHT !

Persiapan perang:


1. Tag heading judul blog harus tertata dengan susunan SEO yang benar.

*) Home page:

  • H1 = Judul blog
  • H2 = Judul postingan / widget
  • h3 = widget (optional) / komentar
  • h4 = footer / dll.

*) Single post:

  • H1 = Judul postingan
  • H2 = Judul blog / widget
  • h3 = widget (optional) / komentar
  • h4 = footer / dll.

2. Loading blog harus cepat (kompres html dan css), buang widget yang tidak perlu.

3. Hidari banyaknya link keluar tidak berguna.




------------------------------------------------------------------------------

Ane yakin, baru sampai sini master SEO udah ketakutan strateginya ane bongkar

(Takut banyak saingan)

Persiapan strategi:


1. KEYWORD UTAMA (khusus) yang ingin di tembak, contoh: "Cara membuat bayi manusia".

1. JUDUL POSTINGAN (keyword umum), contoh: "Cara membuat bayi manusia yang baik dan benar".
2. Tag heading h2
2. 3 inbound link yang anchornya akan diisi keyword.


------------------------------------------------------------------------------

(Pada tahap ini master seo udah mulai keringat dingin)

Dan saatnya kita mulai bunuh master SEO, Lihat contoh penulisan artikel seo di bawah ini:



Keyword yang diincar: Cara membuat bayi manusia

PERHATIKAN BAIK-BAIK !!

--------------------------------------------------------------------------------------------


Judul: Cara membuat bayi manusia yang baik dan benar



[kalimat pertama - pembukaan yang berisi deskripsi singkat yang membuat pengunjung penasaran]

Cara membuat bayi manusia memang sangat mudah kita buat, semua orang juga tahu cara membuat bayi manusia. Lalu apa tujuan dari pembuatan bayi manusia ini? Tentunya untuk mempertahankan keturunan. Namun apakah semua orang bisa membuat bayi manusia? Itu urusan gampang. Jika Anda belum mengerti cara membuat bayi manusia. bla... bla... [Kalimat pembukaan selesai]



<h2>Cara membuat bayi manusia<h2>
[Letakan gambar bayi di sini dengan alt img "cara membuat bayi manusia" dan title img "bayi"]

[Kalimat kedua berisi "isi" dari pembahasan postingan]

Langkah-langkah cara membuat bayi manusia, yang pertama baca quran dan maknanya, yang kedua sholat malam dirikanlah, yang ketiga dzikir malam perpanjanglah, yang ke empat perbanyaklah berpuasa, yang kelima berkumpulah bersama orang-orang soleh. (Opick ost. Tombo ati)... dan seterusnya bla...bla...bla... Gak perlu ane jelasin caranya.


[Kalimat ketiga - kalimat penutup]

Semoga cara membuat bayi manusia ini bermanfaat untuk agan-agan yang belum tahu cara membuat bayi manusia yang baik dan benar. Ane harap postingan ini bisa diterapkan baik-baik yang akan menghasilkan bayi manusia yang baik-baik juga. Selamat membuat bayi manusia!.

[Kalimat ketiga selesai]


--------------------------------------------------------------------------------------------

(Pada akhir ini master seo kejang-kejang)


Catatan:

1) Yang berwarna biru itu "cara membuat bayi manusia" adalah link yang menuju artikel itu sendiri.

2) Agan bisa menambahkan link menuju homepage dengan anchor homepage blog agan (buat blog baru)
3) Harus ada 1 kalimat yang "mengulang" judul postingan agan.
4) Wajib ada gambar dengan syarat yang di atas.
5) Agan juga bisa tambahkan H3 untuk subjudul, contoh:

  • <h3>Cara membuat bayi manusia perempuan</h3>
  • <h3>Cara membuat bayi manusia laki-laki</h3>

6) Keyword tidak perlu di bold, italic, underline. Cukup diberi link menuju postingan itu sendiri, (maks. 3 link, jangan lebih!)

7) Postingan agan siap untuk bersaing di serp.



---------------------------------------------------------------------------------


(Dan akhirnya master SEO mati kaku dan siap bersaing dengan yang lainnnya)



Tanya-jawab:


+Penting gak penulisan bold/italic/underline untuk keyword yang ditembak? 
-Tidak terlalu penting untuk SEO, karena tujuan utama penulisan bold itu untuk penekanan kata tertentu, italic untuk istilah asing, dan underline untuk garis bawah penjeleas. Kalau untuk nembak keyword yang punya kualitas SEO, gunakan link menuju artikel itu sendiri (maks. 3 link).
+Apa cara ini aman?
-Cukup aman jika blog agan membahas 1 kategori tertentu, tidak sembarang nembak keyword yang tidak relevan dengan blog agan. Jika blog agan membahas tentang kesehatan, ya potingan kesehatan aja yang agan publish.
+Apa ampuh untuk blog baru?
-Ampuh kalau homepage agan udah terindeks google. Kalau belum terindeks google, lebih baik agan tulis natural aja tanpa memperhatikan segi SEO artikel.


Berbagi tidak akan mengurangi ilmu, bahkan berbagi akan menabah ilmu dan mempermudah laju kesuksesan.


Tapi ingat, SERTAKAN SUMBER LINK !
Terimakasih, jangan lupa di ratting artikel ini. dan, KEEP BLOGGING ! ^_^

36 comments:

  1. (h) tips yang bagus bro..ditunggu tips yang lainnya

    ReplyDelete
    Replies
    1. makasih applausenya :)

      Siip,, di tunggu aja gan :D

      Delete
  2. Wahh... ribet banget sih om ya ternyata... ehmmm

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kaga kok sobb [-(
      di pahami dulu aja, ntar bisa kok... :))

      Delete
  3. Tar dikeroyok master seo loh mas,..he he he, keren manrik tulisannya

    ReplyDelete
    Replies
    1. biarin... :p

      Bongkar kebiasaan lama, Indonesia butuh yang baru..
      lahhh... :-?

      Yang penting ilmune udah dibagi mba :>)

      Delete
  4. Mantap nie mas Muhammad Abdurahman.
    Makasih ude dishare.
    sangat bermanfaat

    ReplyDelete
  5. wah master seo yang baik, :)
    bagi-bagi ilmu, Lanjutkan

    ReplyDelete
    Replies
    1. wahhhhh... @-)
      situ ngejek saya ya...??

      Ane bukan master/masteng... :-b

      Delete
  6. Anda salah besar kalau bold tidak penting. Untuk link asal tidak banyak nggak masalah. Tapi kalau lebih dari tiga, siap-siap aja ditendang dari serp

    ReplyDelete
    Replies
    1. terimakasih masukannya... :)
      bener banget tuh.. (h)

      Delete
    2. Master mohon bimbingannya? keterang dari @HP Yitno link yang yang bagaimana maksudnya yang dapat di tendang serp?

      Delete
    3. ampoonn,, saya bukan master.. :(
      Kita disini sama-sama belajar ya gan.. ^_^

      mungkin maksudnya itu kalau kita masukin banyak link ke blog kita, kita bakal terlempar dari SERP,, tapi kalau aku sih, masih suka nyisip-nyisipin link :D

      Delete
  7. kren gan , thanksyaa ntar ane pratekin...

    ReplyDelete
  8. thx info nya gan ;)
    jika berkenan follback yaa blog ane :)
    blog ente sdh ane follow .

    ReplyDelete
  9. Waduh, ternyata ane salah penempatan seo pada artikel, pntesan kalah saing trus. . .thanx gan

    ReplyDelete
  10. numpang ketawa aja dahh.......

    hua hahahahahaha ....... boleh tahan bahasanya ..........

    ReplyDelete
  11. wuihhhh mantap ulasan aganbro,,,,Matur Tengkiyu agan....Salam kenal buat semua agan agan,mari kita berkawan

    ReplyDelete
  12. Benar-benar dasyat gan

    ReplyDelete
  13. Mantap sekali ulasannya gan... tenkyu verymat

    ReplyDelete
  14. Ini baru namanya artikel dan Berbobot
    Sukses buat bisnisnya yach GAN. Boleh kami bantu untuk Ekspedisi Pengiriman Barang nya
    Cargo Ekspedisi Murah Tepat Terpercaya
    Jasa Pindahan | Jasa Pengiriman Barang Murah | Cargo Murah
    Salam Sukses dari promOOnline
    Ekspedisi , Cargo , Kirim Kendaraan , Jasa Pindahan , Jasa Pengiriman Barang Murah , Exspress , Via Udara , Via Darat , Via Laut Semua Ada Disini.
    Mobil e: 082-11111-8067 Pin:31279A1E

    ReplyDelete
  15. Mantap kali bang, aku berterimakasih nih...

    ReplyDelete
  16. siappp...langsung paraktek kang, makasih yah..

    ReplyDelete

Catatan:
• Dilarang menulis link aktif !
• Dilarang ngiklan di kolom komentar !
• Untuk menyisipkan kode, gunakan tag <i rel="code">... KODE ...</i>
• Untuk menyisipkan kode panjang, gunakan tag <i rel="pre">... KODE ...</i>
• Untuk menyisipkan catatan, gunakan [catatan].. TEKS ...[/catatan]
• Untuk menyisipkan gambar, gunakan [img]URL GAMBAR[/img]>